Cara Membuat Server Cepat Agar Loading Website Anti Lelet dan Top Rangking Google

Pernah alami kasus seperti ini?Cara Bikin dan Mempercepat Loading Website di Server Sendiri

Lagi butuh materi referensi googling sana-sini dapatlah judul yang menggoda selera untuk klik,…. eee..eee ternyata ditunggu-tunggu blognya lola alias loading lama.

Pasti pernah kan?!

Hitungan detika blog ga terbuka pastilah Anda akan kabur ke blog lain.

Nah begitu juga blog yang loadingnya cepat akan mudah dikunjungi visitor terutama sangat berpengaruh terhadap rangking search engine.

Google paham betul blog apa yang layak ditampilkan di top ten mesin pencarinya, diantara salah satunya ialah loading blog/web terbilang cepat kurang dari 5 detik.

Nah, Artikel kali ini saya ingin berbagi materi dari beberapa referensi yang berhasil saya rangkum jadi satu artikel bila anda ingin belajar bagaimana menjadi seorang teknisi handal dalam hal server loading cepat tanpa harus kursus biaya super mahal anda bisa coba lihat kursus belajar server disini dari teman saya.

Silahkan lihat materinya apa saja yang akan diberikan. 

Sebagai seorang pemilik website/blog, tentu kita tidak ingin hal tersebut menimpa visitor kita, apalagi sampai tunggu hingga puluhan detik untuk membuka blog yang kita punya.

Banyak sudah penelitian yang dilakukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kecepatan website. Berikut fakta menariknya:

  1. 53% pengunjung akan meninggalkan website kamu, jika perlu memuat lebih dari 3 detik
  2. Waktu buka rata-rata halaman web adalah 3,21 detik
  3. 52% pembeli online mengakui bahwa pemuatan halaman cepat penting untuk loyalitas situs mereka
  4. 47% pengunjung mengharapkan halaman website dimuat dalam 2 detik atau kurang
  5. 40% pelanggan meninggalkan website yang membutuhkan waktu lebih dari 3 detik untuk memuat
  6. 77% website membutuhkan waktu lebih dari 10 detik untuk memuat di ponsel
  7. Penundaan 1 detik dalam respons halaman dapat menghasilkan pengurangan 7% dalam konversi
  8. Amazon melihat bahwa setiap 100ms peningkatan waktu muat menghasilkan penurunan 1% dalam pendapatan
  9. 90% pengunjung seluler meninggalkan webiste ketika waktu pemuatan halaman bergerak dari 1 hingga 5 detik
Baca Juga  20+ Tools untuk Membuat Infografis yang Interaktif

Dari beberapa pernyataan diatas dapat disimpulkan, bahwa memiliki website yang cepat mutlak perlu.

Oleh karena itu, para pemilik website/blog wajib memperhatikan performa website agar pengunjung tidak lari, dengan melakukan optimasi yang bisa mempercepat loading website.

Ada baiknya blogger dan pemilik website mengetahui kenapa website harus cepat, keuntungan yang didapat, serta mengetahui cara mengoptimasi sebuah website agar lebih cepat jika diakses.

Cara Mempercepat Loading Website

GRATIS UPDATE TERBARU ARTIKEL CARA/TIPS/HOW TO/DIY TERBARU, Masukkan email Anda:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.